Archive for June 2017

Hasil gambar untuk istilah istilah dalam internet
Kali ini Admin akan share tentang Istilah-Istilah Dalam Internet :
Banner : adalah media informasi dalam bentuk image / gambar untuk menayangkan iklan bergambar pada sebuah webpage.
CGI/Perl : bahasa komputer yang digunakan untuk membuat program interaktif di dalam sebuah webpage. Dikembangkan oleh pemakai komputer UNIX/LINUX.
Chat : adalah sebuah program yang diterapkan dalam sebuah jaringan komputer (termasuk internet) yang digunakan oleh user untuk mengirim dan menerima pesan dalam bentuk tulisan (ketik) secara realtime (idealnya tidak ada waktu tunggu).
Chatting : istilah khusus yang digunakan untuk melakukan interaksi di program chat.
Client : adalah sebuah komputer yang bertugas menerima data dan informasi yang telah diolah oleh Server yang diperlukan oleh user. Client biasanya di kendalikan / digunakan oleh seorang user.
Dial-Up : adalah jenis koneksi internet dengan menggunakan jaringan telpon.
Dial-Up Networking : adalah fasilitas network yang dimiliki oleh sistem operasi Microsoft Windows yang dapat digunakan untuk melakukan koneksi Dial-Up, yaitu koneksi jaringan, baik jaringan komputer atau internet, dengan menggunakan fasilitas jaringan telpon.
Domain name : adalah nama khusus dan unik yang digunakan untuk penamaan situs web pada internet.
Download : adalah proses pengambilan atau transfer file dari sebuah situs web internet ke media penyimpanan yang terdapat di komputer Client yang dipakai oleh user.
E-Commerce : Electronic Commerce adalah istilah yang digunakan untuk menyatakan perdagangan atau transaksi perbankan elektronis di internet, baik Business to Business E-Commerce maupun Business to Costumer E-Commerce.
E-mail : atau elektronic mail atau surat elektronik adalah sebuah program yang diterapkan dalam sebuah jaringan komputer (termasuk internet) yang digunakan oleh user untuk mengirimkan pesan dalam bentuk tulisan (ketik) atau gambar kepada user lain di dalam atau di luar jaringan komputer tersebut. User dapat pula menerima (receive e-mail), membalas (reply e-mail), dan meneruskan (forward e-mail) kepada user lain
FTP : file transfer protocol adalah protokol (antarmuka) yang digunakan untuk men-transfer, mengirim atau menerima file dari internet.
Hacker : adalah seorang yang ahli dalam bidang komputer, internet pada khususnya, dimana dengan keahliannya tersebut dapat menembus, merusak, serta melakukan hal-hal yang tidak diinginkan dalam suatu jaringan komputer (termasuk internet). Misalnya merusak website yang ada, merusak program yang telah di buat oleh webmaster, atau administrator.
Homepage : adalah halaman muka atau halaman utama yang ditampilkan dari sebuah website di internet, jika user memasuki alamat site tersebut pada webbrowser.
HTML : Hyper Text Markup Language, adalah bahasa komputer yang digunakan untuk membuat sebuah halaman webpage.
Http:// : http atau Hyper Text Transfer Protocol adalah kode yang dituliskan pada awal site, untuk menjelaskan pada program webbrowser bahwa protokol (antarmuka) yang digunakan adalah http
Internet Explorer : program komputer yang digunakan untuk dapat menampilkan halaman-halaman yang ada pada sebuah website di internet, yang dibuat oleh Microsoft Corp.
Internet-TV : adalah sebuah TV yang dimodifikasi untuk dapat digunakan sebagai media / alat untuk berkomunikasi dan berinteraksi melalui internet.
Intranet : sumber daya informasi yang digunakan untuk kepentingan internal dari suatu instansi atau perusahaan dengan menggunakan jaringan komputer yang ada.
ISP : Internet Service Provider, adalah lembaga/instansi/perusahaan yang menyediakan jasa pelayanan penyedia jaringan internet.
Login : otorisasi yang dilakukan oleh seorang user dengan memasukkan username dan password di dalam sebuah jaringan komputer (termasuk internet), program interaksi, atau surat elektronik (e-mail).
Logoff : tidak melanjutkan kembali atau keluar dari sebuah sebuah jaringan komputer (termasuk internet), program interaksi, atau surat elektronik (e-mail).
Lycos : adalah search engine di internet yang dapat digunakan oleh user untuk mencari. http://www.lycos.com
Modem : adalah alat komunikasi tambahan yang digunakan oleh komputer / notebook agar bisa melakukan koneksi dengan jaringan komputer lain, internet misalnya
Netscape Navigator : program komputer yang digunakan untuk dapat menampilkan halaman-halaman yang ada pada sebuah website di internet, yang dibuat oleh Netscape Corp.
Password : kode rahasia yang digunakan oleh user untuk dapat mengotorisasikan username yang dia miliki untuk dapat semasuki sebuah jaringan komputer (termasuk internet), program interaksi, atau surat elektronik (e-mail).
Plugin : adalah program khusus yang dapat di tambahkan pada program webbrowser dimana dapat membantu webbrowser untuk dapat menampilkan animasi, program interaksi, 3D object, tertentu dengan baik.
Script : adalah kumpulan perintah yang disusun dalam bahasa komputer tertentu (Java, VisualBasic, CGI/Perl) untuk melakukan sebuah program interaktif atau animasi dalam sebuah webpage.
Search Engine : adalah sebuah program di internet (website tertentu) yang digunakan untuk mencari informasi tertentu yang di perlukan oleh user. Misal : Yahoo, Lycos, Altavista, Excite dan lainnya.
Server : adalah sebuah komputer yang bertugas melayani pembagian serta pengolahan informasi yang diperlukan oleh Client. Server biasanya di kendalikan oleh seorang admin.
Upload : adalah proses pengiriman atau transfer file dari media penyimpanan yang terdapat di komputer Client yang dipakai oleh user ke sebuah situs web di internet.
User : pemakai atau pengguna dalam sebuah jaringan komputer (termasuk internet), program interaksi, atau surat elektronik (e-mail).
Virus : adalah program tersembunyi yang dapat ‘menebeng’ atau ‘membonceng’ pada program lain yang terdapat pada internet, atau pada surat elektronik, yang sangat merugikan user dan admin, dimana program tersebut dapat merusak program lain yang dimiliki oleh user di komputernya, dan juga dapat merusak program interaksi yang terdapat pada situs web yang sedang di maintain oleh admin.
VisualBasic : bahasa komputer yang digunakan untuk membuat program interaktif di dalam sebuah webpage. Dikembangkan oleh perusahaan Microsoft Corp.
Voice-mail : sama seperti halnya dengan e-mail akan tetapi yang dikirimkan bukan berupa teks, melainkan berupa suara.
WAP : Wireless Application Protocol, adalah fasilitas pada handphone yang dapat digunakan untuk menjalankan aplikasi tertentu yang terhubung dengan internet. Dengan WAP kita dapat menggunakan internet tidak saja untuk menerima dan mengirim handphone, bahkan untuk kalender, jadwal, serta gambar.
Web browser : program komputer yang digunakan untuk menampilkan webpage. Contoh web browser : netscape navigator, internet explorer, dan lain-lain.
Webmaster : seorang yang bertanggungjawab untuk membuat dan memelihara situs web yang bersangkutan.
Web page : adalah halaman yang dapat ditampilkan di sebuah website di internet, yang dapat menampilkan, teks, gambar, bahkan suara, animasi dan video.
Website : adalah sebuah kumpulan halaman (webpages) yang di awali dengan halaman muka (homepage) yang berisikan informasi, iklan, serta program interaksi.
www : world wide web adalah istilah yang digunakan dalam internet untuk awal.

istilah istilah dalam internet


Hasil gambar untuk perbedaan ram dan rom
Perbedaan Rom RAM ,Dalam dunia komputer kita sering mendengar tentang ROM dan RAM. Mungkin dari sebagian kita sudah paham apa perbedaan ROM dengan Ram, tetapi pasti ada juga dari kita yang kurang paham tentang istilah ini. Dalam dunia komputer memang banyak sekali istilah-istilah yang asing menurut kita. Kadang kita yang sudah lama berada lingkungan komputer, maksutnya keseharian kita selalu dengan komputer, ada istilah-istilah yang tidak kita ketahui maksudnya.
Sebagai pengguna komputer, Istilah-istilah program atau sistim kerja komputer kadang tidak begitu kita pikirkan. Kita sebagai pengguna hanya tau bagaimana caranya menggunaka komputer. Mungkin untuk internet, grafis, atau untuk mengelola dokumen di kantor. Tetapi tak ada salahnya juga kita tau istilah-istilah asing pada dunia komputer. Bagi para teknisi komputer, hal-hal ini tentu bukan istilah asing, karena mereka pasti di tuntut untuk mengerti dan mempelajari tentang perangkat komputer dan sistim kerjanya.
Perbedaan RAM dan ROM.
Dari segi istilah, ROM dan RAM memiliki pengertian sebagai berikut ini.
ROM ( Read Only Memory ), Adalah sebuah Ruang atau memory yang berfungsi untuk menyimpan berbagai program yang ada pada komputer tersebut. ROM biasanya menyimpan file-file seperti Musik, Film, Gambar dan file lainnya.
RAM ( Random Access Memory ), Adalah sebuah Ruang atau memory yang berfungsi sebagai tempat penyimpanan sementara program komputer yang sedang berjalan. ROM biasanya berisi instruksi/program khusus yang bisa digunakan pemakai untuk memanfaatkan komputer secara maksimal.
Dari pengertian diatas, sudah sangat jelas perbedaan antara RAM dan ROM. Secara Singkatnya, ROM adalah ruang yang digunakan untuk menyimpan file yang sudah jadi seperti gambar, musik dan sebagainya. Sedangkan RAM adalah ruang yang digunakan untuk menjalankan aktifitas dari sebuah program yang dibuka pada komputer tersebut.
Perbedaan Rom RAM yang lain adalah jika RAM berfungsi untuk menyimpan program atau data dalam bentuk pulsa-pulsa listrik, maka jika listrik yang mengalir untuk menjalankan komputer dimatikan, program dan data yang tersimpan akan hilang langsung. Hal ini berbeda sekali dengan ROM. Program atau data yang tersimpan di ROM akan tetap aman walaupun aliran listrik yang mengalir dalam komputer putus secara tiba-tiba.

Pengertian dan Perbedaan ROM – RAM

Foto Info Dunia Komputer - laptop corner.
cara mengembalikan fb yang dihack...
Mungkin kita pernah dengar pernyataan dan pertanyaan diatas, pernah atau tidak pernah dengar? Jika anda tanya pada saya, saya langsung akan jawab “pernah, dan seringkali dengar :)”. Memang tidak bisa dipungkiri jika facebook yang merupakan situs jejaring sosial, sekarang sangat populer didunia saat ini khususnya di indonesia, disamping situs mikroblogging – Twitter. Betul tidak pernyataanku?
Artikel ini saya buat bukan untuk membicarakan kenapa sampai facebook bisa sangat populer didunia khususnya di indonesia tapi menjawab pertanyaan sebagian facebooker yang sempat stress gara-gara akun facebooknya dihack karena alasan-alasan ternetu (*mungkin ingin curi chip poker, he3x…). Akun facebook dapat dihack dapat disebabkan oleh banyak hal: kelalaian yang punya akun facebook, fake situs login facebook dengan teknik fhising, tool-tool hack seperti keylogger, ataupun hal yang lainnya.
Karena sipemilik facebook, yang akun FBnya dihack sudah tidak sabar, makanya langsung saja saya share tips – cara mengembalikan akun facebook yang dihack.
Tips - Cara Kembalikan Akun Facebook yang Kena Hack
** akun facebook yang dihack hanya dapat dikembalikan dengan catatan:
1] Password facebook tidak sama dengan password email yang digunakan saat daftar difacebook
2] Password email yang dipakai daftar difacebook diketahui aka tidak lupa
1. Login ke email dengan menggunakan username dan password email anda pastinya, gunanya hanya untuk memastikan apakah anda bisa login dengan sukses ke email yang anda gunakan daftar difacebook.
2. Sekarang, buka situs facebook dengan cara mengetikkanwww.facebook.com/login.php di address bar browser:
3. Setelah itu, akan muncul halaman login facebook seperti gambar dibawah, lalu klik link “Lupa kata sandi Anda?”
image
4. Masukkan captcha facebook tepat dibawah kotak isian captcha dan masukkan email yang anda pakai daftar difacebook seperti gambar berikut:
image
Lalu tekan tombol “Atur Ulang Kata Sandi”, kemudian nanti akan muncul halaman seperti gambar dibawah:
image
5. Login ke email anda (*pada kasus ini saya gunakan layanan email Yahoo!). Jadi, saya masuk ke email Yahoo! dengan mengetikkanmail.yahoo.com di address-bar, lalu nanti akan muncul halaman login email Yahoo! seperti gambar dibawah:
image
Lalu tekan tombol “Sign In” untuk login ke email Yahoo! anda. Hal ini bertujuan untuk mengecek link “Ubah Password” yang diberikan oleh facebook untuk reset password facebook anda.
image
6. Klik link reset/ubah password facebook yang dikirim ke email anda, lalu masukkan kata sandi/password facebook yang diinginkan:
image
Lalu tekan tombol “Ganti Kata Sandi”
7. Nah, sekarang anda sudah bisa login di facebook dan let’s facebooking now 
Selamat Mencoba . . .

cara mengembalikan fb yang dihack


Tips sehat menggunakan laptop
Terlalu sering menatap layar laptop bisa membuat leher nyeri dan merusak penglihatan. Kebiasaan memakai laptop selama berjam-jam juga dapat mempengaruhi kesehatan tubuh secara keseluruhan. Nah, berikut adalah cara sehat untuk menggunakan laptop, seperti dilansir Lovepanky.
1. Layar besar
Memilih laptop yang memiliki layar lebih luas membantu Anda menghindari stres karena harus melihat teks atau gambar pada layar yang terlalu kecil. Selain itu, laptop besar juga memiliki keyboard yang besar dan membuat jari-jari Anda tidak cepat lelah atau kaku. Untuk menghindari kelelahan pada mata, ketika mengetik sebaiknya perbesar ukuran font pada layar.
2. Posisi laptop
Posisi laptop harus sejajar dengan sudut pandang Anda untuk menghindari kelelahan pada otot leher dan mata. Dengan demikian, Anda juga tidak perlu membungkuk atau memutar kepala saat menatap layar.
3. Gunakan mouse
Dengan menggunakan mouse yang terpisah, Anda dapat menggerakkan pergelangan tangan dengan lebih mudah. Anda dapat meletakkan mouse di samping kanan keyboard. Ini dapat menjauhkan Anda dari cedera pergelangan tangan.
4. Ambil istirahat sejenak
Beristirahatlah sejenak setiap dua jam. Untuk menghindarkan mata dari kelelahan, hindari menatap layar setiap setengah jam sekali selama satu atau dua menit. Dengan beristirahat, Anda dapat mengurangi ketegangan pada otot dan sendi.
5. Berbaring lurus
Berbaringlah lurus untuk menghilangkan ketegangan pada otot leher dan punggung. Mata Anda juga butuh istirahat sejenak. Jadi, jangan terlalu dipaksa. Biarkan tubuh Anda berbaring sejenak dan mengendurkan otot-otot yang tegang.
Lakukan lima hal ini agar terhindari dari berbagai keluhan penyakit yang diakibatkan terlalu lama menggunakan laptop.

sekian Tips sehat menggunakan laptop semoga bermanfaat
Foto Info komputer dan Teknologi.

Tips sehat menggunakan laptop


 


FUNGSI TOMBOL PADA KEYBOARD
Ctrl + A : Select All
Ctrl + B : Bold
Ctrl + C : Copy
Ctrl + D : Font
Ctrl + E : Center Alignment
Ctrl + F : Find
Ctrl + G : Go To
Ctrl + H : Replace
Ctrl + I : Italic
Ctrl + J : Justify Alignment
Ctrl + K : Insert Hyperlink
Ctrl + L : Left Alignment
Ctrl + M : Incrase Indent
Ctrl + N : New
Ctrl + O : Open
Ctrl + P : Print
Ctrl + Q : Normal Style
Ctrl + R : Right Alignment
Ctrl + S : Save / Save As
Ctrl + T : Hanging Indent
Ctrl + U : Underline
Ctrl + V : Paste
Ctrl + W : Close
Ctrl + X : Cut
Ctrl + Y : Redo
Ctrl + Z : Undo
Ctrl + 1 : Single Spacing
Ctrl + 2 : Double Spacing
Ctrl + 5 : 1,5 lines
Ctrl + Esc : Start Menu
F1 : Menjalankan fungsi pertolongan yang disediakan pada Word
F2 : Megubah nama suatu file/folder
F3 : Menjalankan perintah AutoText
F4 : Mengulangi perintah sebelumnya
F5 : Menjalankan perintah Find and Replace atau Goto
F6 : Menjalankan Perintah Other Pane
F7 : Memeriksaan kesalahan ketik dan ejaan teks (spelling)
F8 : Awal perintah penyorotan/pemilihan teks atau objek
F9 : Mengupdate Field (Mail Merge)
F10 : Mengaktifkan Menu
F11 : Memasukkan field berikutnya (Mail Merge)
F12 : Mengaktifkan dialog Save As
Esc : Membatalkan dialog / perintah
Enter : Melaksanakan pilihan atau mengakhiri suatu paragraf
Tab : Memindahkan teks sesuai dengan tanda tab yang ada pada ruler horizontal
Windows : Mengktifkan Menu Start
Shortcut : Mengaktifkan shortcut pada posisi kursor
Delete : Menghapus 1 karakter di sebelah kanan kursor
Backspace : Menghapus 1 karakter di sebelah kiri kursor
Insert : Menyisip karakter di posisi kursor
Home : Memindahkan posisi kursor ke awal baris
End : Memindahkan posisi kursor ke akhir baris
Page Up : Menggulung layar ke atas
Page Down : Menggulung layar ke bawah
Up : Memindahkan kursor 1 baris ke atas
Down : Memindahkan kursor 1 baris ke bawah
Left : Memindahkan kursor 1 karakter ke kiri
Right : Memindahkan kursor 1 karakter ke kanan
Num Lock On : Fungsi pengetikan angka-angka dan operator matematik aktif
Num Lock Off : Fungsi tombol navigasi aktif
Shift + F10 : Membuka menu pintas, sama seperti mengklik kanan
Alt : Penekanan tombol yang tidak dikombinasikan dengan tombol lain hanya
berfungsi untuk mengaktifkan atau memulai penggunaan menu bar
Shift + Delete : Menghapus item yang dipilih secara permanen tanpa menempatkan item
dalam Recycle Bin
Ctrl + Right Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal kata berikutnya
Ctrl + Left Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal kata sebelumnya
Ctrl + Down Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal paragraf berikutnya
Ctrl + Up Arrow : Memindahkan titik penyisipan ke awal paragraf sebelumnya
Alt + F4 : Menutup item aktif, atau keluar dari program aktif
Alt + Enter : Menampilkan properti dari objek yang dipilih
Alt + Spacebar : Buka menu shortcut untuk jendela aktif
Ctrl + F4 : Close dokumen aktif dalam program-program yang memungkinkan Anda
untuk memiliki beberapa dokumen yang terbuka secara bersamaan
Alt + Tab : Switch antara item yang terbuka
Alt + Esc : Cycle melalui item dalam urutan yang telah dibuka
Ctrl + Shift + Tab : Bergerak mundur melalui tab
Shift + Tab : Bergerak mundur melalui pilihan
Versi 2 :
• CTRL + C (Copy)
• CTRL+X (Cut)
• CTRL+V (Paste)
• CTRL+Z (Undo)
• DELETE (Hapus)
• SHIFT+DELETE (Menghapus item yang dipilih secara permanen tanpa menempatkan item dalam Recycle Bin)
• CTRL sambil menyeret (men-drag) sebuah item (Menyalin item yang dipilih)
• CTRL + SHIFT sambil menyeret item (Buat cara pintas ke item yang dipilih)
• Tombol F2 (Ubah nama item yang dipilih)
• CTRL + RIGHT ARROW (Memindahkan titik penyisipan (kursor) ke awal kata berikutnya)
• CTRL + LEFT ARROW (Memindahkan titik penyisipan (kursor) ke awal kata sebelumnya)
• CTRL + DOWN ARROW (Memindahkan titik penyisipan (kursor) ke awal paragraf berikutnya)
• CTRL + UP ARROW (Memindahkan titik penyisipan (kursor) ke awal paragraf sebelumnya)
• CTRL + SHIFT dengan salah satu ARROW KEY (Sorot blok teks)
• SHIFT dengan salah satu ARROW KEY (Pilih lebih dari satu item dalam sebuah jendela atau pada desktop, atau pilih teks dalam dokumen)
• CTRL + A (Pilih semua)
• Tombol F3 (Mencari sebuah file atau folder)
• ALT + ENTER (Melihat properti untuk item yang dipilih)
• ALT + F4 (Menutup item aktif, atau keluar dari program aktif)
• ALT + ENTER (Menampilkan properti dari objek yang dipilih)
• ALT + SPACEBAR (Buka menu shortcut untuk jendela aktif)
• CTRL + F4 (Menutup dokumen aktif dalam program-program yang memungkinkan Anda untuk memiliki beberapa dokumen yang terbuka secara bersamaan)
• ALT + TAB (Beralih antara item yang terbuka)
• ALT + ESC (Cycle melalui item dalam urutan yang telah dibuka)
• Tombol F6 (Siklus melalui elemen-elemen layar dalam jendela atau pada desktop)
• Tombol F4 (Menampilkan Address bar list di My Computer atau Windows Explorer)
• SHIFT + F10 (Menampilkan menu shortcut untuk item yang dipilih)
• ALT + SPACEBAR (Tampilan menu Sistem untuk jendela aktif)
• CTRL + ESC (Menampilkan menu Start)
• ALT + huruf digarisbawahi dalam nama menu (Menampilkan menu yang sesuai)
• Surat digarisbawahi dalam nama perintah pada menu yang terbuka (Lakukan perintah yang sesuai)
• Tombol F10 (Aktifkan menu bar dalam program aktif)
• ARROW (Buka menu berikutnya ke kanan, atau membuka submenu)
• LEFT ARROW (Buka menu sebelah kiri, atau menutup submenu)
• Tombol F5 (Memperbarui jendela aktif atau merefresh)
• BACKSPACE (Melihat folder satu level ke atas di My Computer atau Windows Explorer)
• ESC (Membatalkan tugas sekarang)
• SHIFT ketika Anda memasukkan CD-ROM ke dalam CD-ROM (Mencegah CD-ROM secara otomatis bermain/autoplay)
Keyboard Shortcuts Dialog Box
• CTRL + TAB (Move forward melalui tab)
• CTRL + SHIFT + TAB (Bergerak mundur melalui tab)
• TAB (Move forward melalui pilihan)
• SHIFT + TAB (Bergerak mundur melalui pilihan)
• ALT + huruf yang digarisbawahi (Lakukan perintah yang sesuai atau pilih opsi yang sesuai)
• ENTER (Lakukan perintah untuk opsi atau tombol aktif)
• SPACEBAR (Pilih atau menghapus kotak centang jika pilihan yang aktif adalah check box)
• Arrow tombols Panah (Pilih sebuah tombol jika pilihan aktif adalah group tombol pilihan)
• Tombol F1 (Menampilkan Help)
• Tombol F4 (Menampilkan item dalam daftar aktif)
• BACKSPACE (Membuka folder satu tingkat ke atas jika folder dipilih dalam Simpan Sebagai atau Buka kotak dialog)
Microsoft Natural Tombolboard Shortcuts Microsoft Natural Tombolboard Shortcuts
• Windows Logo (Menampilkan atau menyembunyikan menu Start)
• Logo Windows + BREAK (Menampilkan System Properties dialog box)
• Logo Windows + D (Menampilkan the desktop)
• Logo Windows + M (Meminimalkan semua jendela)
• Logo Windows + SHIFT + M (Memulihkan jendela yang diminimalkan)
• Logo Windows + E (Membuka My Computer)
• Logo Windows + F (Mencari for a file atau folder)
• CTRL + Windows Logo + F (Mencari for komputer)
• Logo Windows + F1 (Menampilkan Windows Help)
• Logo Windows + L (Mengunci keyboard)
• Logo Windows + R (Membuka kotak dialog Run)
• Logo Windows + U (Membuka Utility Manager)
Accessibility Tombol board Shortcuts
• Right SHIFT selama delapan detik (Beralih FilterTombols on atau off)
• LEFT ALT + LEFT SHIFT + PRINT SCREEN (Beralih High Contrast on atau off)
• LEFT ALT + LEFT SHIFT + NUM LOCK (Mengaktifkan MouseTombols on atau off)
• SHIFT lima kali (Mengaktifkan StickyTombols on atau off)
• NUM LOCK selama lima detik (Mengaktifkan ToggleTombols on atau off)
• Logo Windows + U (Membuka Utility Manager)
Windows Explorer Tombolboard Shortcuts
• END (Menampilkan bagian bawah jendela aktif)
• HOME (Menampilkan bagian atas jendela aktif)
• NUM LOCK + Asterisk sign (*) (Tampilkan semua subfolder yang berada di bawah folder yang dipilih)
• NUM LOCK + Plus sign (+) (Menampilkan isi dari folder yang dipilih)
• NUM LOCK + Minus sign (-) (Collapse folder yang dipilih)
• LEFT ARROW (Collapse pilihan saat ini jika diperluas, atau pilih folder utama)
• RIGHT ARROW (Menampilkan pilihan saat ini, atau pilih subfolder pertama)
Shortcut Tombols for Character Map Tombol pintas untuk Peta Karakter
• Setelah Anda klik dua kali pada grid karakter karakter, Anda dapat bergerak melalui grid dengan menggunakan cara pintas tombolboard:
• RIGHT ARROW (Pindah ke kanan atau ke awal baris berikutnya)
• LEFT ARROW (Pindah ke kiri atau ke akhir baris sebelumnya)
• UP ARROW (Pindah ke atas satu baris)
• DOWN ARROW (Pindah ke bawah satu baris)
• PAGE UP (Pindah ke atas satu layar pada satu waktu)
• DOWN (Pindah ke bawah satu layar pada satu waktu)
• HOME (Pindah ke awal baris)
• END (Pindah ke akhir baris)
• CTRL + HOME (Pindah ke karakter pertama)
• CTRL + END (Pindah ke karakter terakhir)
• SPACEBAR (Beralih antara yang lebih besar dan Normal ketika seorang karakter yang dipilih)
Microsoft Management Console (MMC) Main Window Tombol board Shortcuts
• CTRL + O (Open yang disimpan konsol)
• CTRL + N (Buka konsol baru)
• CTRL + S (Save the open console)
• CTRL + M (Menambah atau menghapus item konsol)
• CTRL + W (Buka jendela baru)
• F5 tombol (Update konten dari semua jendela konsol)
• ALT + SPACEBAR (Menampilkan menu jendela MMC)
• ALT + F4 (Close the console)
• ALT + A (Menampilkan the Action menu)
• ALT + V (Menampilkan the View menu)
• ALT + F (Menampilkan the File menu)
• ALT + O (Menampilkan the Favorites menu)
Konsol MMC Window Tombolboard Shortcuts
• CTRL + P (Mencetak halaman aktif atau aktif pane)
• ALT + tanda Minus (-) (Menampilkan menu jendela jendela konsol yang aktif)
• SHIFT + F10 (Menampilkan the Action menu shortcut untuk item yang dipilih)
• Tombol F1 (Membuka topik Bantuan, jika ada, untuk item yang dipilih)
• Tombol F5 (Update konten dari semua jendela konsol)
• CTRL + F10 (Memaksimalkan jendela konsol yang aktif)
• CTRL + F5 (Memulihkan jendela konsol yang aktif)
• ALT + ENTER (Menampilkan kotak dialog Properties, jika ada, untuk item yang dipilih)
• Tombol F2 (Ubah nama item yang dipilih)
• CTRL + F4 (Close jendela konsol yang aktif. Ketika sebuah konsol hanya memiliki satu jendela konsol, jalan pintas ini akan menutup konsol)
Remote Desktop Connection Navigation
• CTRL+ALT+END (Open the m*cro$oft Windows NT Security dialog box
• ALT + PAGE UP (Beralih antara program dari kiri ke kanan)
• ALT + PAGE DOWN (Beralih antara program dari kanan ke kiri)
• ALT + INSERT (Cycle melalui program-program yang terakhir digunakan)
• ALT + HOME (Menampilkan menu Start)
• CTRL + ALT + BREAK (Beralih komputer klien antara jendela dan layar penuh)
• ALT+DELETE (Menampilkan the Windows menu) ALT + DELETE (Menampilkan the Windows menu)
• CTRL + ALT + Minus sign (-) (Membuat snapshot dari jendela aktif klien pada clipboard server Terminal dan menyediakan fungsi yang sama dengan menekan PRINT SCREEN pada komputer lokal.)
• CTRL + ALT + Plus sign (+) (Membuat snapshot dari seluruh area jendela klien pada clipboard server Terminal dan menyediakan fungsi yang sama dengan menekan ALT + PRINT SCREEN pada komputer lokal.)
Internet Explorer navigation Internet Explorer navigasi
• CTRL + B (Membuka kotak dialog Atur Favorit)
• CTRL + E (Open the select bar)
• CTRL + F (Start the Find utility)
• CTRL + H (Open the History bar)
• CTRL + I (Open the Favorites bar)
• CTRL + L (Buka kotak dialog Open)
• CTRL + N (Start contoh lain dari browser dengan alamat Web yang sama)
• CTRL + O (Membuka kotak dialog Buka, sama seperti CTRL + L)
• CTRL + P (Membuka kotak dialog Print)
• CTRL + R (Memperbarui halaman Web ini)
• CTRL + W (Close jendela aktif)
•PRIN SCRN + printer aktif (Mencetak snapshot/ jendela keseluruhan)
•ALT + PRINT SCRN + PINTER AKTIF ( Mencetak Windows Aktif)
•SHIFT + F3 (1x) (Huruf depan Kapital)
•SHIFT + F3 (2x) (Semua Huruf kapital/besar)
•SHIFT + F3 (3x) (Semua huruf kecil)

FUNGSI TOMBOL PADA KEYBOARD

 
Hai, sobat Fredixzer ,ini pertama kali nya saya membuat postingan di blog ini. kali ini saya akan membahas mengenai pengertian dan perbedaan jaringan LAN, MAN, dan ,WAN .

sebelumnya saya akan menjelaskan apa itu JARINGAN? jaringan atau network adalah sebuah komputer yang saling berhubungan dengan komputer lain, perangkat lain, atau membentuk suatu grup . komputer yang saling terhubung dapat mengatr sumber data yang ada ,karena ada nya sistem jaringan (networking)

Macam-macam jaringan atau network

1. Local Area Network (LAN)
Local Area Network (LAN) adalah
 jaringan milik pribadi di dalam sebuah
gedung atau kampus yang berukuran sampai beberapa kilometer.LAN
seringkali digunakan untuk menghubungkan komputer-komputer
pribadi dan workstation dalam kantor suatu perusahaan atau pabrik-
pabrik untuk memakai bersama sumberdaya (resouce,misalnya
printer) dan saling bertukar informasi.
Keuntungan LAN:
Pertukaran file dapat dilakukan dengan mudah
Pemakaian printer dapat dilakukan oleh semua client (printer sharing)
File-file data dapat disimpan pada server,sehingga data dapat diakses
dari semua client
Proses backup data lebih mudah dan cepat
Komunikasi dapat melalui email dan chat
Bila salah satu client/server terhubung ke jaringan internet,maka
komputer yang terhubung pada jaringan LAN dapat mengaksesnya.

2. Metropolitan Area Network (MAN)
Metropolitan Area Network (MAN)adalah
 versi LAN yang berukuran
lebih besar dan biasanya menggunakan teknologi yang sama dengan
LAN.MAN dapat mencakup kantor-kantor perusahaan yang letaknya
berdekatan atau juga sebuah kota dan dapat dimanfaatkan untuk
keperluan pribadi (swasta)atau umum.MAN mampu menunjang data
dan suara, bahkan dapat berhubungan dengan jaringan televisi kabel.

3. Wide Area Network (WAN)
Wide Area Network (WAN)adalah
 jaringan komputer yang
jangkauannya mencakup daerah geografis yang luas,seringkali
mencakup sebuah negara bahkan benua.WAN terdiri dari kumpulan
mesin-mesin yang bertujuan untuk menjalankan program-program
(aplikasi) pemakai.
Keuntungan WAN:
Server kantor pusat dapat berfungsi sebagai bank data dari kantor
cabang
Dokumen/ file dapat dikirimkan melalui email atau transfer file dari/ke
kantor pusat dan kantor cabang dengan biaya yang relatif murah dan
waktu yang cepat..

pengertian dan perbedaan jaringan LAN, MAN, dan ,WAN

- Copyright © Fredixzer - Blogger Templates - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -